Pembayaran Tagihan Registrasi Ulang dapat dilakukan tanpa perlu validasi dan konfirmasi melalui Bank Jateng dan BNI.

Langkah-langkah:

Bank Jateng

  • Klik menu TAGIHAN
  • Pada bagian bawah rincian tagihan Klik Pembayaran melalui Bank Jateng
  • Lanjut klik Generate Kode Virtual Account Bank Jateng
  • Perhatikan panduan cara pembayaran
  • Mahasiswa dapat menggunakan channel pembayaran misalnya GoPay, OVO dan atau transaksi mobile banking dengan transfer ke Bank Jateng
  • Cek kembali pada menu tagihan di SIASAT

BNI

  • Klik menu TAGIHAN
  • Pada bagian bawah rincian tagihan Klik Pembayaran melalui Bank Jateng
  • Lanjut klik Generate Kode Virtual Account BNI. Perhatikan panduan cara pembayaran
  • Cek kembali pada menu tagihan di SIASAT